5. Wefie
Ajaklah teman-teman Anda untuk berfoto ‘wefi’e ketika sedang menghadiri suatu acara bersama keluarga atau teman-teman. Kita pasti ingin membagikan momen tersebut, that’s why we took a wefie to share that moment forever. Mengambil wefie bisa memiliki beberapa tantangan karena kita harus stand out di antara banyak orang dalam ruang yang terbatas.
“Tip dari aku untuk menghasilkan wefie yang fabulous itu yang utama harus terlihat stand-out, dandan dulu sebelumnya. memastikan semuanya ada di dalam frame. Beri kamera ke siapapun yang paling tinggi untuk mengambil wefie-nya supaya framing-nya bisa jauh lebih luas. Lalu, kalau mau terlihat lebih kecil, ambil posisi di tengah, dan kalau mau terlihat lebih tinggi, ambil posisi di samping,” bebernya.
Secara garis besar, ‘wefie’ yang baik bergantung pada kekompakan orang-orang di dalamnya dalam mengatur posisi dan’ angle’. Jadi, selamat mencoba tip ya!