Health

Berikut Cara Alami Meningkatkan Kekebalan Tubuh

Wiwiek Endah
Minggu, 10 Mei 2015 - 18:27
Bagikan

Bisnis.com, JAKARTA-- banyak cara yang dapat diambil untuk terus menjaga kualitas sistem kekebalan tubuh agar tetap prima.

Salah satunya adalah dengan memanfaatkan bahan yang disediakan alam sebagai immunomodulator atau mengoptimalkan daya kerja sistem imun, seperti:

1. Jamur karena berkhasiat meningkatkan daya tahan tubuh untuk melawan flu dan hawa dingin.

2. Bawang Putih yang kaya akan zat antiviral dan antibakteri.

3. Sayuran berwarna cerah yang mengandung beta carotene untuk membantu sistem kekebalan tubuh manusia.

4. Kacang tanah karena kaya akan vitamin dan mineral yang berfungsi sebagai antioksidan, seperti omega 3, vitamin E dan zink.

5. Strawberry dan blueberry dengan kandungan vitamin C dan bioflavonoid.

6. Daging Ikan.

7. Cokelat dan Yogurt.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Wiwiek Endah
Bagikan

Tags :


Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro