Ilustrasi/Shopclues
Fashion

5 Cara Pakai Lipstik Merah Agar Tahan Lama

Andhina Wulandari
Selasa, 20 Januari 2015 - 11:11
Bagikan

1. Lakukan scrub dan beri pelembap

Untuk membuat lipstik lebih tahan lama, Anda harus mempersiapkan bibir Anda terlebih dulu. Bibir yang kering dengan kulit mengelupas tentu tidak akan terlihat menarik, karena itu lakukan proses scrubbing untuk mengatasinya.

Anda bisa memilih produk scrub khusus bibir atau bisa juga menggunakan campuran minyak zaitun dan gula pasir. Sapukan scrub di atas bibir, lalu gosok perlahan-lahan selama beberapa menit.

Selanjutnya, bersihkan bibir dengan air, dan akhiri dengan menggunakan pelembap bibir (lip balm). Diamkan sekitar dua menit sebelum Anda mengaplikasikan lipstik.

Bagikan

Tags :


Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro