Ilustrasi/Popsugar
Fashion

Beragam Cara Pakai Celana Jeans Agar Terlihat Modis

Andhina Wulandari
Rabu, 29 Juni 2016 - 16:56
Bagikan

2. Pakai high-heels

Apa pun model celana jeans Anda, entah itu skinny, boot cut, atau berpipa lebar, sepatu hak tinggi selalu menjadi pasangan yang tepat.

Jika Anda memakai celana model skinny atau lurus, sebaiknya panjang celana hanya mencapai mata kaki. Sementara untuk model boot cut dan pipa lebar, panjang celana harus melebihi mata kaki.

Bagikan

Tags :


Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro