Nama Bayi laki-Laki Jawa yang maknanya Sangat Bagus/Freepik
Relationship

Kumpulan Nama Bayi laki-Laki Jawa dan Artinya yang Bagus

Hana Fathina, Muhammad Rizky Nurawan
Jumat, 27 Oktober 2023 - 13:57
Bagikan

Bisnis.com, JAKARTA - Jika kamu ingin memberikan nama bayi laki-laki, mungkin kamu bisa menggunakan rekomendasi yang ada di bawah ini. Setiap orang tua pasti ingin yang terbaik untuk buah hatinya, bahkan Ketika anaknya belum lahir ke dunia. Keinginan tersebut  berbentuk sebuah doa yang disematkan pada nama anak. 

Di Indonesia sendiri, tidak jarang orang tua memberikan nama anak untuk anaknya menggunakan Bahasa daerahnya masing-masing, tidak terkecuali Bahasa Jawa. Sebab, Bahasa Jawa merupakan salah satu Bahasa yang memiliki arti yang mendalam. Tidak sedikit, nama-nama anak yang berasal dari bahasa Jawa mempunyai makna dan filosofi tinggi. 

Biasanya, nama-nama bayi disiapkan jauh-jauh hari dengan perhitungan dan berpedoman pada primbon Jawa. Selanjutnya, nama tersebut akan diberitahukan pada upacara adat selapanan bayi, yaitu 35 hari dari kelahiran bayi. 

Perhitungan dan pemberian nama bayi dalam masyarakat Jawa dipercaya akan memberikan pelajaran sikap optimis kepada bayi dengan mengawali sesuatu dengan kebaikan, yaitu dengan memberi nama yang baik pada bayi menggunakan perhitungan Jawa. 

Daftar Nama Laki-Laki Jawa dan Artinya

  1. Abhimata, Kelak jadi orang yang bijaksana
  2. Abi , Akan menjadi anak laki laki yang pintar, berkelebihan ilmu
  3. Abiandra , Pendiam, berada di dalam
  4. Abimana , Menjadi anak laki laki berbudi tinggi
  5. Abimantra , Menjadi anak laki laki yang saleh
  6. Abimara , Ilmu Tentang Suka Dan Duka
  7. Abimata , Kelak jadi orang yang bijaksana
  8. Abimmanyu , (Bentuk lain dari Abimanyu) Tidak takut kesulitan
  9. Abisatya , Kelak jadi orang yang jujur
  10. Abisatya , Kelak jadi orang yang jujur
  11. Abiwara , Kelak jadi anak laki laki pandai dan terdidik
  12. Abiyasa , Seorang yang selalu mendekati sifat-sifat terpuji
  13. Abiyogga , (Bentuk lain dari Abiyoga) Agar jadi anak laki laki yang punya kelebihan
  14. Abiyogga , anak laki laki yang mempunyai kelebihan
  15. Abyakta , Berkembang, maju
  16. Abyantara , Pendiam, berada di dalam
  17. Acarya , Pendidik, pengajar, guru
  18. Adamar , Diharap menjadi penerang keluarga
  19. Adanu , Jadi cahaya / penerangan bagi yang lainnya
  20. Adarma , Kebaikan pada cipta rasa karsa
  21. Adarrma , (Bentuk lain dari Adarma) Kebaikan pada cipta rasa karsa
  22. Addicandra , (Bentuk lain dari Adicandra) Rembulan yang indah
  23. Ade , Agar berbuat baik
  24. Adhiatma , Putra terkecil
  25. Adhinata , Paling unggul (bentuk lain dari Adinata)
  26. Adhinatha , Paling unggul (bentuk lain dari Adinata)
  27. Adi , Saudara yang lebih kecil (Bentuk lain dari Ade)
  28. Adi , Cantik, indah, baik, unggul, elok
  29. Adi , Paling, yang ter-…
  30. Adianto , Paling unggul
  31. Adiatma , Putra terkecil
  32. Adibrata , Tingkah laku yang unggul
  33. Adichandra , Rembulan yang indah
  34. Adiguna , Pandai dan pintar
  35. Adiharja , Keselamatan unggul
  36. Adijaya , Keunggulan, ketenaran
  37. Adika , Lebih baik
  38. Adinata , Paling unggul
  39. Adipramanna , (Bentuk lain dari Adipramana) Penguasa pertama
  40. Aditya , (Bentuk lain dari Raditya) matahari
  41. Adiwangsa , Mulia
  42. Adiwijaya , Kemenangan yang hebat
  43. Adiwilaga , Laki-laki yang unggul dalam perang
  44. Adji , Kesaktian; hikmah; luhur
  45. Adjie , Kesaktian, hikmah, luhur
  46. Admaja , Putra, anak (bentuk lain dari Atmaja)
  47. Adnyana , Mempunyai akal / moral tinggi
  48. Adri , Batu karang, kuat, gunung, tinggi
  49. Adrianto , Makmur
  50. Adriyanta , Dalam ketinggian
  51. Adry , Batu karang, kuat, tinggi (bentuk lain dari Adri)
  52. Adya , Digabung dengan rini/wati berarti anak laki laki yang cantik
  53. Adyasta , Pengawas, pengamat
  54. Agnybrata , (Bentuk lain dari Agnibrata) Bertindak dengan hangat
  55. Agraprana , Sumber kehidupan yang utama
  56. Agung , Semoga jadi orang yang besar dan mulia
  57. Ahad , Minggu
  58. Aji , Kesaktian, ilmu sakti, berharga
  59. Akssa , (Bentuk lain dari Aksa) Orang yang selalu jernih air mukanya
  60. Aman , Tidak berbahaya
  61. Amin , Amin, mengakhiri doa, meng-iya-kan
  62. Among , Pengasuh, pemelihara
  63. Anang , Orang yang suka keindahan
  64. Anantara , Tanpa jarak
  65. Anarghya , Tak terhingga nilainya (bentuk lain dari Anargya)
  66. Anargya , Tak terhingga nilainya
  67. Andakka , (Bentuk lain dari Andaka) Orang yang kuat
  68. Andang , Orang yang berfikir jauh kedepan
  69. Andani , Pencipta
  70. Andaru , Wahyu, kebahagiaan, suka menolong, dermawan, memberi jalan
  71. Ande , anak laki laki yang indah fisik dan kepribadiannya
  72. Andhanu , Orang yang jadi pelopor dan cahaya
  73. Andi , Hamba. Abdi
  74. Andika , Berpangkat tinggi
  75. Andiko , Petuah
  76. Andriya , Orang yang selalu berusaha dan berfikir
  77. Angasta , Tinggal, menempati
  78. Anggara , Selasa
  79. Anggaraksa , pengawal, pelindung
  80. Anggarra , Wewangian
  81. Anggasta , Bersemayam
  82. Anggeria , Wewangian
  83. Angnyana , Diharap punya budi pekerti baik
  84. Anindityo , Nama lain dari Aninditya (Sempurna)
  85. Anjana , Warna hitam
  86. Ankawijaya , Kemuliaan Dan Kejayaan Pertama
  87. Anom , Muda
  88. Apit , Cerdas, pandai
  89. Apsara , Bersikap mulia seperti dewa
  90. Apta , Cerdas, pandai
  91. Aptana , Memiliki kepandaian
  92. Aptanta , Selalu dihormati
  93. Ar-Raya , Bangsawan
  94. Aradhana , Perdamaian
  95. Ararya , Golongan bangsawan
  96. Aras , Menyentuh, cium
  97. Araya , Bangsawan
  98. Arcana , Jadi penyelamat keluarga
  99. Ardana , Kaya dan mulia
  100. Ardhana , Perdamaian
  101. Ardhani , suci
  102. Ardi , Jadi orang besar dan agung
  103. Ardianto , Kehormatan
  104. Ardiona , Memiliki jiwa yang teguh
  105. Ardiyanto , Kehormatan
  106. Arfin , Nama lain dari Arvin (teman bagi setiap orang)
  107. Arga , Gunung (bentuk lain dari Argo)
  108. Argana , Gunung yang tinggi
  109. Argani , Berani menghadapi bahaya
  110. Argatsani , Ketinggian Anak Kedua
  111. Argo , Gunung
  112. Argya , Air suci
  113. Argyanto , Dalam kesucian
  114. Ariwibawa , Berwibawa
  115. Ariyanta , Dalam kemudahan
  116. Ariyanto , Dalam kemudahan (bentuk lain dari Ariyanta)
  117. Ariza , Ramai (bentuk lain dari Arja)
  118. Arja , Ramai
  119. Arjani , terselubung kegembiraan
  120. Arjanta , selalu gembira
  121. Arjna , riang
  122. Arju , anak laki laki yang ayu
  123. Arjuna , putih
  124. Arjuna , Hebat
  125. Arka , Matahari, surya
  126. Arka , Penerang keluarga
  127. Arkana , Berhati terang
  128. Arkananta , selalu diterangi
  129. Arkano , Berhati terang (bentuk lain dari Arkana)
  130. Arkarna , Berhati terang
  131. Arkha , Penerang keluarga (bentuk lain dari Arka)
  132. Arnawa , samudera
  133. Arnawarma , seperti samudera
  134. Arsa , kesenangan
  135. Arsaji , Anak lahir pertama
  136. Arsanta , dalam kegembiraan
  137. Artanta , Berharta (bentuk lain dari Artanto)
  138. Artanto , Berharta
  139. Artanto , Pintar mengatur keuangan
  140. Arundaya , terbitnya matahari
  141. Arya , bangsawan
  142. Aryadika , Bangsawan yang memiliki kelebihan
  143. Aryaguna , memiliki sifat mulia
  144. Aryaputra , putra terhormat
  145. Aryasatya , kemuliaan
  146. Aryasuta , putra terhormat
  147. aryo , menyukai kemasyuran dan kebijakan (bentuk lain dari Arya)
  148. Asadha , pertengahan tahun
  149. Asanggata , Tidak seimbang
  150. Asanka , Ide, gagasan
  151. Asmaralaya , anak dari surga
  152. Asmuni , Namanya tidak terlupakan
  153. Asnawi , Ambisius, berhasil dengan baik
  154. Astaguna , selalu berbuat kebaikan
  155. Astama , giat, kerja keras
  156. Astamurti , Berbentuk
  157. Astaseni , Pelukis
  158. Aswanda , lebih bersemangat
  159. Aswandi , Lebih bersemangat (bentuk lain dari Aswanda)
  160. Aswangga , Gesit
  161. Aswangga , bertumbuh cekatan
  162. Aswanta , bersemangat
  163. Aswin , tampan, pandai
  164. Atindriya , orang yang berbudi pekerti baik
  165. Atma , Hidup
  166. Atmaja , putra, anak
  167. Atmajaya , Anak, putera
  168. Atya , orang yang diberi kelebihan baik
  169. Awan , Siang hari
  170. Awang , sahabat, karib
  171. Awanta , Mulia
  172. Awara , tempat perlindungan
  173. Ayusman , laki-laki yang lembut
  174. Ayusman , Laki laki lembut
  175. Bada , Hari raya
  176. Badra , orang yang berbudi luhur
  177. Bagas , orang yang kuat dan teguh
  178. Bagaskara , yang memberi cahaya penerangan
  179. Bagaskara , Matahari bersinar
  180. Bagaskoro , Matahari bersinar
  181. Bagio , Selamat dan Bahagia
  182. Bagong , Buncit
  183. Bagus , Baik, Indah
  184. Bagus , Orang yang kuat dan teguh
  185. Bahlata , anak panah
  186. Bahuwarna , Aneka warna
  187. Bahuwirya , Berkuasa
  188. Bajra , bersifat luar biasa
  189. Bajradaka , air intan
  190. Bajrayekti , sungguh sungguh
  191. Bakti , kelak jadi orang saleh
  192. Baladewa , memiliki pengikut dewa
  193. Balen , Kembali lagi
  194. Balindra , berbakti pada junjungan
  195. Bamantara , penguasa udara
  196. bambang , kesembuhan
  197. Bambang , Ksatria
  198. Bandot , Kambing jantan
  199. Bandul , Pemberat
  200. Banu , sinar, cahaya, terang
  201. Barata, menjauhi diri dari keduniawian
  202. Barep , Anak pertama
  203. Bari , Selesai
  204. Baridin , Selamat, baru
  205. Barin , Orang yang dihormati
  206. Barin , Orang yang dihormati
  207. Baroto , Perang, bertapa
  208. Baruna , Samudra
  209. Baskara , yang memberi cahaya penerangan
  210. Baskoro , Matahari siang
  211. Basudewa , hamba tuhan
  212. Basuki , orang yang selamat
  213. Baswara , bercahaya, berkilau
  214. Batara , wibawa dewa
  215. Bawa , kekuatan batin
  216. Bawana , dunia, bumi
  217. Bawe , Kekuatan batin (bentuk lain dari Bawa)
  218. Bayu , angin, udara, tarikan nafas
  219. Bayuadjie , Angin (gabungan dari Bayu) dan Kesaktian, ilmu sakti (Aji)
  220. Bayuaji , tarikan nafas yang berharga
  221. Bayuputra , putra dewa angin
  222. Bejo , Untung
  223. Bekti , Bakti, berterima kasih
  224. Bhadra , selamat, untung, baik
  225. Bhadreswara , bagaikan dewa siwa
  226. Bhadrika , gagah berani
  227. Bhagaskara , Matahari, surya
  228. Bhagawanta , Untung serta bahagia
  229. Bhanu , sinar, cahaya, terang
  230. Biantara , Penguasa udara
  231. Bicaksana , Lambang kebijaksanaan
  232. Bima , anggota pandawa lima
  233. Bimantara , Penguasa udara (bentuk lain dari Bamantara)
  234. Bimo , Berani
  235. Bintara , prajurit kelas menengah
  236. Birawa , dasyat, hebat
  237. Bisma , Sangat Luar Biasa
  238. Bismaka , calon luar biasa
  239. Bondan , abadi, hamba
  240. Bowo , Kepribadian
  241. Brahma , Dewa pencipta alam, mantra suci
  242. Brahmana , berlaku suci
  243. Brahmaputra , Pecinta alam (gabungan dari nama Brahma) dan anak Laki laki (Putera)
  244. Brama , Nama seorang Dewa
  245. Bramantio , Semangat (bentuk lain dari Bramantya)
  246. Bramantya , semangat
  247. Brana , Harta benda
  248. Brata , bertapa brata
  249. Bratadikara , pemimpin abadi rumah tangga
  250. Bratajaya , tingkah laku yang terpuji
  251. Bratalegawa , Gabungan dari nama Brata (bertapa) dan Legawa (anak laki laki yang ikhlas)
  252. Brata_Kusuma , sukses bertapa
  253. Brawijaya , yang mulia raja wijaya
  254. Budhi , orang yang berbudi
  255. Budi , Berbudi luhur
  256. budianto , Berhasil dengan baik, cerdas dan beruntung
  257. Budiono , Laki-laki yang baik dan berbudi
  258. Budiyanto , Laki-laki yang baik dan berbudi
  259. Budiyono , Laki-laki yang baik dan berbudi
  260. Buntaran , nama yang bergelora
  261. Buntoro , Prajurit kelas menengah
  262. Buwana , orang yang benar
  263. Buwono , Buana, bola dunia
  264. Byakta , terang tampak nyata
  265. Byantara , Anak sulung
  266. Byantara , Prajurit kelas menengah
  267. Byaratma , rela berkorban
  268. Cah , Cahaya (nama kecil dari Cahyadi, Cahyana)
  269. Cahyadi , Sinar yang indah
  270. cahyo , Cahaya (bentuk lain dari cahyadi, Cahyana)
  271. Cakara , Yang melindungi
  272. Cakera , Yang melindungi
  273. Cakrawala , Tempat bintang-bintang
  274. Cakrawangsa , keluarga cerdas
  275. Candra , anak laki laki yang bersinar lembut
  276. Catra , payung kebesaran raja
  277. Catur , Anak keempat
  278. Caturangga , tersusun lengkap
  279. Cayapata , Gugusan bintang
  280. Chahyadi , Sinar yang indah (bentuk lain dari Cahyadi)
  281. Chaironi , Kerusakan, sifat ragu
  282. Chayadi , Sinar yang indah
  283. Cipta , anak laki laki yang baik hati
  284. Cipto , Menciptakan, membuat
  285. Citrapata , lembaran hidup
  286. Cokroaminoto , Putra matahari yang saleh
  287. Cokroatmojo , Putra matahari
  288. Dadi , Jadi
  289. Damar , yang menerangi keluarga
  290. Damar , Obor
  291. Damario , Yang menerangi keluarga
  292. Damarlangit , Yang menerangi (gabungan dari nama Damar) dan angkasa (Langit)
  293. Dananjaya , Satria yang lembut (bentuk lain dari Dhananjaya)
  294. Dani , anak laki laki yang baik hati
  295. Danirmala , diharap jadi anak laki laki yang lebih suci
  296. Daniswara , Kaya dan mulia
  297. Danu , orang yang jadi cahaya penerang
  298. Danuja , Ksatria utama
  299. Danurdara , diharap jadi orang yang kaya ilmu
  300. Daru, Wahyu, kebahagiaan
  301. Dermawanto , Laki-laki yang dermawan
  302. Dewa , Tuhan
  303. Dewandaru , Tuhan yang memberi wahyu dan kebahagiaan
  304. Dewangga , Tubuh sang dewa (bentuk lain dari Dewonggo)
  305. Dewangkara , orang yang bisa menerangi
  306. Dewantara , Dewa diantara orang banyak, menjadi pelindung adik-adiknya, mengikuti jejak Ki Hajar Dewantara untuk berkarya dalam bidang Pendidikan
  307. Dewata , anak laki laki yang punya kelebihan
  308. Dewonggo , Tubuh sang Dewa
  309. Dhana , orang yang dermawan
  310. Dhananjaya , satria dan lembut
  311. Dhani , kelak jadi anak laki laki yang baik
  312. Dhanurendra , anak laki laki yang punya ilmu tinggi
  313. Dhika , anak laki laki yang diberi kelebihan
  314. Dhinakara , bisa jadi penerang
  315. Dianto , Laki-laki yang tidak menyukai keistimewaan
  316. Dicka , anak laki laki yang diberi kelebihan (Bentuk lain dari Dika)
  317. didik , berpengetahuan luas, kemakmuran
  318. Digdaya , Penakluk
  319. Dika , anak laki laki yang diberi kelebihan
  320. Dikan , Sederhana, mengingat kebaikan
  321. Dikun , (bentuk lain dari Mardikun) Sederhana, mengingat kebaikan
  322. Dimaz , Yang terkasih (bentuk lain dari Dimas)
  323. Dirun , (bentuk lain dari Sadirun) Laki laki sederhana dan ramah
  324. Diwangka , Tuhan sang Dewa
  325. Diwangkara , anak laki laki yang bisa jadi penerang
  326. Diyana , anak laki laki yang bisa jadi penerang
  327. Djatmiko , Sopan santun (bentuk lain dari Jatmika)
  328. Djoko , Pria muda
  329. Djono , Manusia (Bentuk lain dari Jono)
  330. Djumanto , Emas
  331. Dodik , Berpengetahuan, makmur
  332. Dumadi , Menjadi
  333. Dwi , Anak kedua
  334. Dwija , orang yang bersifat bijak sana
  335. Edi , Indah, sedap dipandang
  336. Edi , Indah
  337. Eko , Anak pertama
  338. Endaru , Kuat
  339. Endra , kelak jadi orang besar
  340. Endrasuta , Ksatria yang lembut
  341. Enrda , pengeran
  342. Eri , tajam
  343. Eriati , berhati tajam
  344. Eriati , Tajam
  345. Estiawan , pria yang bercita-cita
  346. Euko , Anak pertama
  347. Fajar , arti nama, lahir diwaktu fajar
  348. Fanji , yang diberi kelebihan (Bentuk lain dari Panji)
  349. Febriantono , Putra bulan Februari
  350. Fusena , Perpaduan Kilau Cahaya
  351. Gadang , diharapkan
  352. Gadhing , anak laki laki yang kokoh
  353. Galieh , Bentuk lain dari Galih (inti, hati)
  354. Gandara , kelompok nada suara
  355. Ganda_kusuma , orang yang mengharumkan keluarga
  356. Gandewa , busur panah
  357. Gandhi , anak berilmu
  358. Gandi , Anak berilmu (bentuk lain dari Ghandi)
  359. Ganendra , pasukan dewa
  360. Garda , prajurit pengawal
  361. Garde , Prajurit, pengawal (bentuk lain dari Garda)
  362. Gareng , Tokoh Pewayangan
  363. Garudho , (bentuk lain dari Elang) Burung Elang, Eagle
  364. Gastiadi , kecepatannya baik
  365. Gatot , Berotot
  366. Gembel , Gada
  367. Genjik , Anak babi
  368. Gentala , Naga
  369. Gentamas , Seorang kakak laki-laki yang berarti
  370. Ghata , pemandian
  371. Giandra , Sentosa dan pintar (bentuk lain dari Guinandra)
  372. Giharto , Kaya, mempunyai banyak harta
  373. Gilang , anak laki laki yang teguh
  374. Giras , Cekatan
  375. Giri , anak laki laki yang kokoh
  376. Girto , Kaya, mempunyai banyak harta (bentuk lain dari Giharto)
  377. Gito , Laki laki
  378. Giyarto , Dermawan
  379. Goentoer , Bentuk ejaan lama dari Guntur
  380. Gudel , Anak kerbau
  381. Guinandra , Sentosa dan pintar
  382. Gumelar , anak laki laki yang terus terang
  383. Gumilar , anak laki laki yang terus terang (bentuk lain dari Gumelar)
  384. Gunawan , Laki laki yang berguna
  385. Guntur , kelak jadi anak suci
  386. Gupita , Menangkap, memegang
  387. Gupita , menangkap
  388. Guruh , menggelegar diudara
  389. Gusti , yang berkuasa
  390. Hadinata , Petunjuk jalan (gabungan dari nama Hadi) dan Pelindung (Nata)
  391. Hadyan , Berpangkat tinggi
  392. Hadyan , Berpangkat tinggi
  393. Halabi , Yang tampak sejenak
  394. Hamengku , Miliknya, pengayom
  395. Handaru , Wahyu, kebahagiaan
  396. Handayanto , Bentuk maskulin dari Handayani (bermanfaat)
  397. Handayono , Memberi manfaat
  398. Hantoro , Berasal dari utara
  399. Hardana , diharapkan jadi orang mulia
  400. Hardi , gunung tinggi
  401. Hardiyanta , setinggi gunung
  402. Hardiyanto , Laki-laki yang tinggi
  403. Hardiyata , Pemimpin yang memberi petunjuk
  404. Hardya , Gunung (Bentuk lain dari Hardy, Hardi)
  405. Hardyata , Gunung, tinggi
  406. Hariatno , Kaya
  407. Haribawa , pembawa kebahagiaan
  408. Harimurti , anak laki laki yang menerangi keluarga
  409. Haritala , Garis kuning di langit
  410. Hariyatno , Hidupnya mulia
  411. Hariyo , Hari
  412. Harja , selamat, untung, baik
  413. Harjita , hidup bermanfaat
  414. Harjo , Selamat, untung, baik (bentuk lain dari Harja)
  415. Harjono , Sangat sopan
  416. Harjuno , Sangat sopan
  417. Harris , (Bentuk lain dari Haris) tertata
  418. Harsanta , kegembiraan yang dalam
  419. Harsoyo , (Bentuk lain dari Harsaya) timbul kegembiraan
  420. Harssa , (Bentuk lain dari Harsa) kehendak
  421. Hartadi , harta yang indah
  422. Hartanto , (Bentuk lain dari Hartanta) berjiwa kaya
  423. Hartawan , Memiliki kekayaan
  424. Harti , berhati hidup
  425. Harto , Kaya, harta karun
  426. Hartohusodo , Ambisius, kegembiraan dan pernikahan
  427. Hartono , (Bentuk lain dari Hartana) memiliki kekayan
  428. Hary , (Bentuk lain dari Hari) dewa wisnu, matahari
  429. Harya , mulia
  430. Haryadi , Gunung tinggi (bentuk lain dari Hardi)
  431. Haryaka , akan dimuliakan
  432. Haryanta , menyimpan kemuliaan
  433. Haryanto , Api
  434. Haryatma , hidupnya mulia
  435. Haryo , Mulia (bentuk lain dari Harya)
  436. Haryono , Bangsawan
  437. Hastama , tangannya berharga
  438. Hastanta , tajam perasaan
  439. Hastu , kesungguhan
  440. Hastungkara , Kesungguhan mengatasi masalah
  441. Hatala , Madu
  442. Hendi , Orang yang pantang menyerah
  443. Hendro , bergaris emas
  444. Herdian , Diharapkan jadi orang mulia
  445. Herdiawan , Orang yang mulia
  446. Herjuno , Sangat sopan (bentuk lain dari Harjuno)
  447. Herman , prajurit bersenjata
  448. Hermanta , kesabaran
  449. Hernawa , orang yang berhati lapang
  450. Heru , anak laki laki yang sangat berguna
  451. Herwibowo , Mamiliki wibawa
  452. Hestamma , Tangannya berharga
  453. Hestamma , Tangannya berharga
  454. Himawan , anak laki laki yang teguh
  455. Huntara , Berasal dari utara
  456. Husada , (Bentuk lain dari Usada) obat
  457. Hutama , Bentuk lain dari Utama
  458. Icuk , anak laki-laki
  459. Idhang , orang yang bisa jadi sandaran
  460. Ijo , Warna hijau
  461. Ikang , Jadi awalan nama baik lainnya
  462. Inderaswanta , sungai yang indah
  463. Inderatma , hidupnya baik
  464. Indra , diberi kemuliaan dan bijaksana
  465. Indradewa , Yang diberi kemuliaan oleh Tuhan
  466. Indraya , sangat perasa
  467. Indro , (Bentuk lain dari Indera) dewa indera
  468. Ireng , Hitam
  469. Ismawan , Indah, Bagus
  470. ismawan , Keteguhan, kebijaksanaan
  471. Ismoyono , Keteguhan, kebijaksanaan
  472. Jaladhi , berhati lapang
  473. Jaladra , anak laki laki yang menyejukan keluarga
  474. Jaladri , samudra
  475. Jalmantra , yang memiliki kedalaman
  476. Jana , tanah kelahiran
  477. Janady , (Bentuk lain dari Janadi) manusia yang baik
  478. Janggala , kehidupan
  479. Janitra , berderajat tinggi
  480. Jantaka , menjelma
  481. Janu , berpikir jauh kedepan
  482. Jarot , Berotot/kuat
  483. Jaswadi , yang lengkap
  484. Jati , berdaya gerak
  485. Jati , Pohon Jati
  486. Jatiady , (Bentuk lain dari Jatiadi) semangat berkorban
  487. Jatmika , sopan santun
  488. Jatmiko , Sopan santun
  489. Jatmo , Sopan santun
  490. Jawra , memiliki arti
  491. Jaya , Kemenangan yang hebat
  492. Jayadi , selalu unggul
  493. Jayantaka , orang yang bijaksana
  494. Jiman , (bentuk lain dari Rajiman) Laki laki berbaik budi dan sederhana
  495. Jiwan , hidup tenang
  496. Joko , Anak muda
  497. Joniadi , Manusia yang baik
  498. Jono , Manusia
  499. Judhi , (Bentuk lain dari Judha) meriwayatkan perang
  500. Jumanta , emas, mutiara
  501. Jumantara , angkasa
  502. Jumanto , Mutiara (bentuk lain dari Jumanta)
  503. Jumatno , Kebaikan, hari besar
  504. Junaedi , Prajurit kecil (bentuk lain dari Junaidi)
  505. Junaidi , Prajurit kecil
  506. Juniarka , Penerang Keluarga Yang Lahir Di Bulan Juni
  507. Juniarso , Adil, cerdas dan bersemangat
  508. Juwanto , Prajurit
  509. Kadaryan , buah hati orang tua
  510. Kaesang , Raja Keturunan Bangsawan
  511. kairupan , kehidupan
  512. Kalandra , menerangi masyarakat
  513. Kalbu , perasaan hati
  514. Kali , Sungai
  515. Kamajaya , dewa cinta
  516. Kamandaka , yang memerintah
  517. Kampret , Kelelawar
  518. Kanda , Pedang
  519. Kandar , Punya rasa seni
  520. Kardi , pekerjaan
  521. Karno , Lembut hati
  522. Karseno , Bijaksana (bentuk lain dari Kresno)
  523. Kartiko , Bintang bersinar
  524. Kartono , terselubung kegiatan
  525. Karyadi , pekerjaan indah
  526. Karyana , memiliki daya cipta
  527. Karyanto , Laki laki yang mengerjakan pekerjaan dengan sempurna, suci, baik dan sopan
  528. Kasidin , Berbagi kasih
  529. Kasirun , Laki laki berbaik budi
  530. Kastawa , terpuji perbuatannya
  531. Katmanto , Hidup
  532. Katon , meriwayatkan kedatangan
  533. Katon , Tampak
  534. Kawi , penyair, pujangga
  535. Kawidagda , terampil, rajin
  536. Kawindra , punya rasa seni
  537. Kayrana , Memiliki daya cipta (bentuk lain dari Karyana)
  538. Kayun , Berjalan keliling
  539. Kencono , Emas
  540. Kingkin , jadi kerinduan orang tua
  541. Kresno , Bijaksana
  542. Kristanto , Pengikut Kristus
  543. Kristianto , Pengikut Kristus
  544. Kukuh , Mantap
  545. Kumbayana , lahir diguci air
  546. Kunta , Lembing
  547. Kurnia , anugerah
  548. kurniadi , pemberian (bentuk lain dari kurnia, kurniawan)
  549. Kusmawan , Laki laki yang lembut hati
  550. Kusna , Suka pengetahuan (bentuk lain dari Kusno)
  551. Kusno , Kesentausaan, suka ilmu pengetahuan
  552. Kusumah , Kesentosaan
  553. Kusumanto , Seharum bunga
  554. Kuswanto , Seharum bunga (bentuk lain dari Kusumanto)
  555. Kusyanto , Harum
  556. Kuwat , Kuat
  557. Kuwat , Kuat
  558. Lagawa , anak laki laki yang iklas
  559. Lakeswara , raja dunia
  560. Laksamana , berkemauan keras
  561. Laksana , mempunyai kelebihan
  562. Laksono , Bagaikan
  563. Lanang , Laki-laki
  564. Langit , Angkasa
  565. Lasmadi , bergerak cepat
  566. Lasmana , kemauan keras
  567. Lasmanto , didalamnya bergerak cepat
  568. Lasto , Bongkahan tanah (bentuk lain dari Losta)
  569. Layana , Terus mengalir
  570. Legawa , anak laki laki yang ikhlas
  571. Lejar , bahagia dan tentram
  572. Leksanna , (Bentuk lain dari Leksana) anak laki laki yang diberi kelebihan
  573. Leksono , Mempunyai kelebihan
  574. Lesmana , Tahan lama, selamanya
  575. Lingga , Tanda yang melambangkan kekuasaan
  576. Lintang , bintang bersinar
  577. Listu , ceria dan bahagia
  578. Losta , bongkahan tanah
  579. Luhung , Lebih tinggi, sangat mulia
  580. Luhur , Mulia
  581. Luruh , meneliti
  582. Madaharsa , Cinta
  583. Madana , cinta
  584. Madhani , jadi penyeimbang
  585. Madhara , anak ragil
  586. madya , tengah (bentuk lain dari Madyo)
  587. Madyama , bermutu sedang
  588. Madyana , berada ditengah, tidak memihak
  589. Mahadana , sangat kaya
  590. Mahadi , mulia
  591. Mahadri , gunung besar
  592. Mahaeswara , raja besar
  593. Mahajana , terkenal, ternama
  594. Mahapraja , Yang berkuasa besar
  595. Mahaprana , bersikap optimis
  596. Mahardika , Berbudi luhur
  597. Mahatma , berjiwa besar

Itulah beberapa inspirasi nama bayi laki-laki Jawa yang bisa kamu pilih. Semoga nama tersebut bisa menjadi doa yang baik untuk buah hati kamu. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Bagikan

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro