Belanja di pasar/Antara
Fashion

Pasar Tani Kementerian Pertanian masuk Mal Pondok Indah

Reni Efita
Sabtu, 15 Agustus 2015 - 23:50
Bagikan
Bisnis.com, JAKARTA -- Peserta Pasar Tani Kementerian Pertanian yang rutin melakukan pameran sekali seminggu di Kementerian Pertanian ikut dalamcara Festival Buah dan Sayur Lokal di Pondok Indah Mall I.
 
"Ini pertama kali Pasar Tani memabwa masuk ke mal. Program ini sudah lama di kantor pusat, berlangsung setiap Jumat. Pasar Tani didukung pasar Industri dan kuliner," kata Novi Suryani, Kasi Sarana Pemasaran Direktur Jendral Pengolahan Dan Pemasaran Hasil Petani, Kementerian Pertanian, Kamis (13/8/2015).
 
Program tersebut sudah berlangsung selama 7 tahun. Pasar Tani i merupakan satu program pemberdayaan petani yang selama ini tergantung pada pedagang pengumpul.
 
Adanya program Pasar Tani ini, katanya, dapat motivasi mereka untuk belajar melayani konsumen, dan bisnis. "Target kita bukan hanya omset yang dinilai tapi mereka bisa membuka pasar yang tdak hanya konsumen, juga indutri kecil. Kami harapkan ada restoran yang bekerjasama, dan berkelanjutan," katanya.
 
Produk yang masuk dalam program Pasar Tani itu merupakan produk unggulan dan petaninya sudah mendapatkan pembinaan dari Kementerian Pertanian.
 
Produk lokal, katanya, banyak yang bagus, ada yang ekspor kurang dipromosikan," katanya.
 
 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Reni Efita
Bagikan

Tags :


Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro