Bisnis.com, JAKARTA—Kebutuhan vitamin C adalah suatu keharusan untuk melindungi tubuh Anda terhadap infeksi dan membantu membangun kekebalan Anda.
Banyak orang mengonsumsi vitamin C dalam bentuk instan berupa obat-obatan yang memang saat ini ini banyak dijual bebas.
Tak sedikit juga yang mulai mengonsumsi vitamin C lewat suntik vitamin C yang dipercaya bisa lebih cepat diserap tubuh.
Padahal, banyak makanan alami yang mengandung vitamin C cukup tinggi yang bisa didapatkan di sekitar kita. Harganya pun tidak terlalu mahal, dan juga rendah akan efek samping dibandingkan dua cara lainnya di atas. Berikut 4 makanan dengan kandungan vitamin C tinggi: