Taman Wisata Rohani Salib Kasih./JIBI
Travel

10 Objek Wisata Utama di Sumut

Martin Sihombing
Selasa, 8 September 2015 - 09:41
Bagikan

8. Kota Tarutung

7. Taman Wisata Rohani Salib Kasih

Inilah landmark kota Tarutung, sebuah monumen berbentuk salib yang dibangun di Dolok (bukit) Siatas Barita untuk mengenang jasa, dedikasi, dan pengabdian yang luar biasa dari Dr. Ingwer Ludwig Nommensen. Nommensen adalah seorang missionaris asal Marsch Nordstrand, Jerman Utara yang mengajarkan agama Kristen di Tanah Batak untuk membebaskan masyarakat Batak dari animisme dan keterbelakangan peradaban.

Di puncak (dolok) Siatas Barita inilah, Nommensen pernah akan dibunuh oleh masyarakat Batak tatkala berlangsung ritual penyembahan kepada Sombaon Siatas Barita, yaitu roh alam yang disembah orang Batak. Saat pemimpin ritual (Sibaso) menyuruh pengikutnya untuk membunuh, Nommensen menghadapinya dan berkata bahwa roh tersebut adalah roh setan. Setelah itu, Sibaso jatuh tersungkur dan tidak mengganggunya lagi.

Penulis : Martin Sihombing
Bagikan

Tags :


Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro