Bisnis.com, JAKARTA -- Labu mengandung antioksidan dan mengandung beberapa mineral penting, serta vitamin lainnya.
Tetapi, tahukah Anda bahwa selain memiliki manfaat kesehatan, labu juga dapat membantu meningkatkan kecantikan.
Dilansir dari Boldsky.com, labu ternyata dapat digunakan sebagai masker agar kulit wajah kita semakin menjadi lebih awet muda.
Sebagain besar orang memiliki masalah kulit yang umum seperti kulit kecokelatan, noda, kulit kering, dan lain-lain. Untuk semua ini, Anda memiliki solusi lengkap dari labu. Apa saja? Berikut manfaat labu untuk kesehatan kulit: