Sampel swab yang akan diuji untuk virus corona di sebuah rumah sakit di Wuhan, China, Sabtu (14/3/2020)./Bloomberg
Health

5 Terpopuler Lifestyle, Beda Tes PCR dengan Rapid Test dan Belajar dari Wuhan Atasi Kecemasan Selama Lockdown

Ahmad Rifai
Senin, 30 Maret 2020 - 19:50
Bagikan

1. Ini Beda Tes PCR dengan Rapid Test Virus Corona

Pemerintah akan melakukan tes massal virus corona terhadap 700.000 orang yang berisiko terinfeksi.

Pemeriksaan akan dilakukan dengan mengambil darah pasien sebagai sampel. Namun tahukah Anda perbedaan dari pemeriksaan PCR atau Polymerase Chain Reaction dan tes massal dengan rapid test?

Baca berita lengkapnya di sini.

2. LIPI Patenkan Disinfektan Ramah Kulit, Harga hingga Rp10 Juta

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) memperkenalkan disinfektan buatannya yang diklaim ramah bagi kulit.

Disinfektan berbasis ozon itu menjadi alternatif di tengah maraknya langkah mandiri kelompok-kelompok masyarakat membuat bilik sterilisasi, melindungi diri dari pandemi Covid-19.

Baca berita lengkapnya di sini.

3. Waspada, Kebanyakan Konsumsi Garam Turunkan Imunitas Tubuh


Mengonsumsi terlalu banyak garam dalam makanan bisa melemahkan sistem kekebalan tubuh Anda sehingga menyulitkan melawakan infeksi penyakit terutama akibat bakteri, menurut sebuah studi dalam jurnal Science Translational Medicine.

Untuk penelitian ini, para peneliti dari University Hospital of Bonn menjadikan tikus dan manusia sebagai subjek studi. Peneliti memberi makan makanan tinggi garam kepada tikus dan mendapati mereka menderita infeksi bakteri yang parah.

Baca berita lengkapnya di sini.

4. Cemas Saat Lockdown? Ini 8 Kegiatan Positif Untukmu Selama di Rumah


Pembatasan sosial yang dilakukan selama dua pekan belum efektif sehingga wacana lockdown menjadi opsi yang mungkin akan diambil pemerintah dalam waktu dekat.

Lockdown kerap menimbulkan kecemasan sosial misalnya dengan panic buying. Belum lagi adanya kebosanan dan stres yang menerpa Anda selama karantina dalam rumah.

Baca berita lengkapnya di sini.

5. Belajar dari Wuhan Atasi Kecemasan Selama Lockdown

Virus Corona atau Covid-19 memang bisa berhenti dengan sendirinya jika daya tahan tubuh atau antibodi seseorang cukup kuat.

Sementara daya tahan tubuh yang kuat hanya bisa terwujud dengan rasa bahagia bukan kecemasan.

Baca berita lengkapnya di sini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Ahmad Rifai
Editor : Surya Rianto
Bagikan

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro