Bisnis.com, JAKARTA – Setelah menjalani proses wawancara kerja dan beragam tes, ternyata Anda tak juga mendapat kabar dari perusahaan yang Anda lamar.
Setelah ditanyakan, ternyata ada tidak lolos dan perusahaan memilih untuk tidak memperkerjakan Anda.
Jangan sedih dulu, justru ini saatnya Anda melakukan introspeksi diri. Ada beberapa alasan yang menyebabkan perusahaan tidak mau mempekerjakan Anda, apalagi dengan kompetisi kerja seperti saat ini.
Berikut ini adalah beberapa alasannya.