Bisnis.com, JAKARTA - HSBC mengeluarkan daftar peringkat negara terbaik untuk orang-orang yang bekerja di luar negeri.
Daftar peringkat tersebut dibuat berdasarkan survei terhadap 27.000 ekspatriat dari 190 negara dan teritori mengenai kemudahan dalam menjalani keseharian, pekerjaan dan membangun keluarga di tempat mereka bermukim.
Faktor yang mempengaruhi penempatan peringkat ini meliputi kemajuan karir, keseimbangan kerja dan kehidupan di luar kantor, mendapat keistimewaan untuk karyawan serta faktor lain (gaji juga berpengaruh, tapi bukan faktor penentu).
Berikut adalah 10 negara terbaik untuk ekspatriat seperti dilansir Independent: