Lip Balm/youtube
Fashion

Berikut 9 Produk Kosmetik yang Seharusnya Tidak Anda Beli

Newswire
Rabu, 22 Maret 2017 - 08:34
Bagikan

Bagian 2

4. Toner wajah

Sabun wajah nyatanya lebih efektif dibanding toner. Alasannya karena sabun tak mengandung alkohol sehingga tak akan mengeringkan kulit dan juga memiliki level PH yang netral.

5. Lip balm

Hampir semua produsen bilang kalau satu-satunya cara melembabkan bibir adalah dengan menggunakan lip balm. Nyatanya, beberapa lip balm memang bisa membantu tapi kebanyakan justru mengandung alkohol yang dapat membuat bibir kering.

Pilihan yang murah dan mudah adalah pakai vaseline atau lilin lebah dengan setetes minyak kelapa.

6. Krim cukur

Sebelum munculnya shower gel, krim cukur mungkin sangat berguna karena melembutkan folikel rambut sehingga memudahkan pisau cukur meluncur di kulit. Tapi nyatanya shower gel mengandung banyak gliserol dan kandungan pelembab dibanding krim cukur.

Penulis : Newswire
Sumber : Antara
Bagikan

Tags :


Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro