Health

10 Makanan yang Bisa Berubah Menjadi Racun Saat Dimasak

Mia Chitra Dinisari
Jumat, 9 Februari 2018 - 12:07
Bagikan

Kentang dan Roti Bakar

3. Kentang

Sama seperti nasi, kentang yang dimasak sebaiknya tidak dibiarkan pada suhu kamar, karena mereka juga cukup rentan terhadap pembentukan bakteri. Sebaiknya jangan sekali-kali memanaskan kembali kentang, karena bisa berbahaya bagi tubuh setelah Anda mengkonsumsinya.

4. Roti bakar

Tahukah Anda bahwa mengonsumsi roti bakar bisa menimbulkan dampak buruk pada kesehatan Anda? Setelah membakar roti bakar, toksin yang disebut akrilamida dilepaskan, yang dapat menyebabkan masalah perut dan gangguan pencernaan.

Bagikan

Tags :


Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro