Ilustrasi/
Fashion

Ebola Dijangkiti 4 Jenis Virus

Rahmayulis Saleh
Kamis, 28 Agustus 2014 - 10:53
Bagikan

Bisnis.com, JAKARTA- Tjandra Yoga Aditama, Kepala Badan Penelitian dan Pembangunan Kesehatan, Kementerian Kesehatan, mengatakan virus ebola yang kini sedang mewabah di Afrika, tergolong‎ viral haemorrhagic fevers (VHFs).

Dia menuturkan hasil penelitian menunjukkan bahwa VHFs disebabkan oleh 4 jenis virus RNA, yaitu:

  • Filoviruses, menyebabkan penyakit Ebola haemorrhagic fever (HF), dan Marburg HF
  • Arenaviruses, menyebabkan Lassa fever, Argentine HF, dan Bolivian HF.
  • Bunyaviruses, menyebabkan Korean HF (hantavirus), Rift Valley fever dan Crimean-Congo HF
  • Flaviviruses, yang menyebabkan penyakit yellow fever, dan juga demam berdarah dengue (DBD).

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Bagikan

Tags :


Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro