Fashion

Musim Hujan, Waspadai 7 Penyakit Ini

Linda Teti Silitonga
Jumat, 15 November 2013 - 10:38
Bagikan

4. Infeksi saluran pernapasan akut (ISPA)

Bisnis.com, JAKARTA— Dinas Kesehatan Kabupaten Banyuwangi dalam lamannya mengemukakan infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) sering menyerang saat musih hujan.

Penyakit ini disebabkan bakteri, virus dan berbagai mikroba lainnya. Gejala utama dari penyakit tersebut dapat berupa batuk, demam, dapat disertai sesak napas, nyeri dada.

Penangganan penyakit ini dilakukan dengan cara istirahat, pengobatan simtomatis sesuai gejala, meningkatkan daya tahan tubuh, menutup mulut ketika batuk, tidak meludah sembarangan agar orang di sekitar tidak tertular oleh penyakit tersebut.

Salah satu tempat yang dapat menimbulkan terjangkitnya penyakit ISPA adalah pengungsian, karena berkumpulnya banyak orang.

 

Bagikan

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro