Bisnis.com, JAKARTA - Transaksi antar Bank bukanlah hal baru. Bahkan, saat ini aktivitas ini sudah lazim dilakukan. Maka dari itu, pengetahuan seputar kode bank BCA, BRI, Bank Mandiri, maupun bank lainnya perlu untuk diketahui.
Pasalnya, saat mengirim uang antar bank, maka kita memerlukan kode bank tujuan. Jika tidak mengisi kode bank tujuan, maka transaksi tidak bisa dilakukan.
Lantas, apa saja kode Kode Bank yang ada di Indonesia? berikut daftar lengkapnya.
Daftar Kode Bank di Indonesia Lengkap
- Kode Bank Aceh Syariah: 116
- Kode Bank Aceh: 116
- Kode Bank Akita: 525
- Kode Bank Amar Indonesia: 531
- Kode Bank Arta Niaga Kencana: 020
- Kode Bank Bali: 129
- Kode Bank Bangkok: 040
- Kode Bank Banten: 137
- Kode Bank BCA: 014
- Kode Bank Bengkulu: 133
- Kode Bank Bintang Manunggal: 484
- Kode Bank BJB Syariah: 425
- Kode Bank BNI: 009
- Kode Bank BPR KS: 688
- Kode Bank BRI: 002
- Kode Bank BTN: 200
- Kode Bank BTPN Syariah: 547
- Kode Bank BTPN: 213
- Kode Bank Bumi Arta: 076
- Kode Bank Capital Indonesia: 054
- Kode Bank CIMB Niaga Syariah: 022
- Kode Bank CIMB Niaga: 022
- Kode Bank Commonwealth: 950
- Kode Bank CTBC Indonesia: 949
- Kode Bank Danamon: 011
- Kode Bank DBS Indonesia: 046
- Kode Bank DIY: 112
- Kode Bank DKI: 111
- Kode Bank Ekspor Indonesia: 003
- Kode Bank Fama Internasional: 562
- Kode Bank HSBC Indonesia: 087
- Kode Bank HSBC: 041
- Kode Bank IBK Indonesia: 945
- Kode Bank ICBC Indonesia: 164
- Kode Bank Ina Perdana: 513
- Kode Bank Jabar: 110
- Kode Bank Jambi: 115
- Kode Bank Jasa Jakarta: 472
- Kode Bank Jateng: 113
- Kode Bank Jatim: 114
- Kode Bank Jenius: 213
- Kode Bank Kalbar: 123
- Kode Bank Kalsel: 122
- Kode Bank Kalteng: 125
- Kode Bank Kaltimtara: 124
- Kode Bank Kesejahteraan Ekonomi: 535
- Kode Bank Lampung: 121
- Kode Bank Maluku Malut: 131
- Kode Bank Mandiri Syariah atau BSI: 451
- Kode Bank Mandiri Taspen: 564
- Kode Bank Mandiri: 008
- Kode Bank Maspion: 157
- Kode Bank Mayapada: 097
- Kode Bank MayKode Bank Indonesia: 016
- Kode Bank Mayora: 553
- Kode Bank Mega Syariah: 506
- Kode Bank Mega: 426
- Kode Bank Mestika: 151
- Kode Bank Mitraniaga: 491
- Kode Bank Mizuho Indonesia: 048
- Kode Bank MNC Internasional: 485
- Kode Bank Muamalat: 147
- Kode Bank Multiarta Sentosa: 548
- Kode Bank Mutiara/J Trust: 095
- Kode Bank Nagari: 118
- Kode Bank Nationalnobu: 503
- Kode Bank NTB Syariah: 128
- Kode Bank NTB: 128
- Kode Bank NTT: 130
- Kode Bank Nusantara Parahyangan: 145
- Kode Bank OCBC NISP: 028
- Kode Bank OCBC NISP: 948
- Kode Bank of India Indonesia: 146
- Kode Bank Oke Indonesia: 466
- Kode Bank Panin: 019
- Kode Bank Papua: 132
- Kode Bank Permata: 013
- Kode Bank QNB Indonesia: 167
- Kode Bank Riau Kepri: 119
- Kode Bank Royal Indonesia: 501
- Kode Bank Sinarmas: 153
- Kode Bank Sulselbar: 126
- Kode Bank Sulteng: 134
- Kode Bank Sultra: 135
- Kode Bank SulutGo: 127
- Kode Bank Sumsel Babel: 120
- Kode Bank Sumut: 117
- Kode Bank Syariah Bukopin: 521
- Kode Bank UOB Indonesia: 023
- Kode Bank Victoria Syariah: 405
- Kode Bank Woori Saudara Indonesia 1906: 212
- Kode Bank Yudha Bhakti: 490
Itulah kode bank BCA dan bank lain yang perlu diketahui. Pastikan untuk menggunakan kode bank sebelum mengirim ke antar rekening agar transaksi berjalan dengan lancar.