Health

5 Kelompok Berisiko Tinggi Menderita Kanker Payudara

Nancy Junita
Rabu, 18 Oktober 2017 - 07:01
Bagikan

Kelompok Risiko Tinggi # 1: Mutasi Genetik

Para ilmuwan telah mengidentifikasi banyak gen yang mutasinya menyebabkan kanker payudara. Tapi yang paling penting dalam daftar adalah gen BRCA1 dan BRCA 2.

Mengapa? Karena 45 - 65% wanita yang memiliki mutasi genetik ini bisa menderita kanker payudara.

Meskipun mutasi genetik dan riwayat keluarga penderita kanker payudara hanya mencakup 13% dari semua kasus yang didiagnosis, namun masih merupakan faktor risiko yang signifikan bagi wanita yang memiliki banyak penderita kanker payudara di keluarga mereka atau memiliki ibu, saudara perempuan, atau sepupu pertama yang didiagnosis menderita kanker payudara.

Penulis : Nancy Junita
Editor : Nancy Junita
Bagikan

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro