1. Tips Menjadi Pemimpin di Era Digital
Perkembangan teknologi yang begitu pesat telah mendorong terjadinya digitalisasi di semua aspek kehidupan, termasuk di dunia kerja.
Fleksibilitas yang ditawarkan dari kehadiran teknologi terbukti memberikan banyak kemudahan terhadap aktivitas orang dalam bekerja, terutama bagi generasi milenial sebagai generasi yang lebih terbuka akan pemanfaatan teknologi di dalam kesehariannya.
Seperti apa tips menjadi pemimpin di era digital? Baca selengkapnya di sini.
2. Buku dan Film Prekuel The Hunger Games Sedang Disiapkan
Penulis buku serial The Hunger Games, Suzanne Collins tengah mempersiapkan naskah prekuel dari trilogi terlarisnya dan dikabarkan juga akan mendapatkan adaptasi layar lebar.
Buku terbarunya itu direncanakan rilis pada Mei 2020 akan mengambil latar waktu 64 tahun sebelum cerita awal The Hunger Games dan akan fokus pada apa yg disebutnya sebagai masa kegelapan.
Baca selengkapnya di sini.
3. Dokter: Didiamkan 1 Jam, Jus Buah Bisa Berubah Menjadi Kalori Gula
Jus buah memang seharusnya diminum sesaat setelah diolah, tidak didiamkan terlalu lama.
Hal tersebut yang dijelaskan oleh dokter spesialis penyakit dalam dan konsultan alergi dan sistem imun Rumah Sakit Premier dr. Prasba Paramitha.
Baca selengkapnya di sini.
4. Terlalu Higienis Membuat Gampang Sakit? Ini Kata Dokter
Benarkah terlalu bersih dan higienis membuat orang cepat sakit?
Bagaimana penjelasan dari dokter spesialis Penyakit Dalam & Konsultan Alergi Sistem Imun RS Premier Bintaro, dr. Prasba Pramitha?
Baca selengkapnya di sini.
5. Mengatasi Kecemasan Sosial pada Generasi Muda
Fenomena kecemasan sosial, yang didefinisikan sebagai 'rasa takut dihakimi', dapat menghentikan seseorang untuk menunjukkan potensi penuh mereka.
Secara global, lebih dari 284 juta orang menderita gangguan kecemasan, seperempat di antaranya berusia antara 10 hingga 24 tahun.
Lalu bagaimana cara mengatasi hal tersebut? Baca selengkapnya di sini.